Sabtu, 25 Mei 2024, bertempat di Hotel Grand Savero, Bogor, diadakan workshop terkait Internet of Things bagi dosen-dosen Prodi Teknologi Rekayasan Komputer, Sekolah Vokasi Institut Pertanian Bogor. Dalam kesempatan ini, saya mencoba menjelaskan secara singkat mengenai Internet of Things, dan menaruh perhatian lebih dalam pada perkembangan Artificial Intelligence of Things di bidang agrikultur. Waktu jualah yang membatasi pertemuan ini. Terima kasih kepada rekan-rekan yang telah bergabung dan bersemangat dalam bertanya. Kiranya benih yang ditabur jatuh di tanah yang baik, sehingga dapat berakar, bertumbuh dan berbuah ๐
May 27
Workshop IPB 2024
Recent Comments
No comments to show.